Posts

Showing posts from May, 2017

SUKU BANGSA DI INDONESIA

Image
   GABUNGAN GABUNGAN SUKU JAWA                  Sejak dahulu kala bangsa Indonesia hidup dalam keragaman. kalimat BHINNEKA TUNGGAL IKA pada lambang negara garuda pancasila bukan cuma slogan. penduduk Indonesia terdiri atas beragam suku bangsa, agama, bahasa, adat, dan budaya tetapi semua hidup rukun berdampingan. berdasarkan hasil sensus badan pusat statistik (BPS) tahun 2010, bangsa Indonesia terdiri atas 1.331 suku. berdasarkan sensus itu pula, terbesar adalah suku jawa yang meliputi 40,2 persen dari penduduk Indonesia. suku jawa ini merupakan gabungan dari suku-suku bangsa di pulau jawa yaitu: jawa, osing, tengger, samin, bawean, naga, dan suku suku lainya. suku yang paling sedikit jumlahnya adalah suku nias dengan jumlah 1.041.925 jiwa atau hanya 0,44 persen dari jumlah penduduk indonesia. namun, suku-suku di papua yang terdiri atas 466 suku, jumlahnya hanya 2.693.630 jiwa atau 1,14 persen dari jumlah penduduk indonesia. sedangkan etnis tiong hoa jumlahnya 2.832.510 j

KEGIATAN EKONOMI MASYARAKAT DI BERBAGAI TEMPAT

Image
Para petani bekerja keras mengolah tanah dan menanam berbagai jenis tanaman. Mereka bekerja keras memenuhi kebutuhan makanan untuk manusia Menjadi petani banyak dilakukan oleh masyarakat yang tinggal di pegunungan, dataran tinggi, dan dataran rendah. Masyarakat yang tinggal daerah pesisir pantai, mereka banyak menjadi nelayan. Mereka semua bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri dan masyarakat luas. Hal ini menunjukkan adanya keterkaitan daerah dan sumber daya alam dengan aktifitas manusia. Kegiatan ekonomi masyarakat sangat tergantung kepada sumber daya alam yang dimiliki daerahnya. Sebagai contoh,  masyarakat di pedesaan memanfaatkan tanahnya untuk ditanami berbagai tanaman pertanian dan perkebunan. Sebaliknya dengan masyarakat di daerah di pesisir pantai. Sebagian besar kegiatan ekonominya mengandalkan hasil perikanan laut. Berikut contoh kegiatan ekonomi masyarakat yang tergantung kepada sumber daya alamnya. 1. MASYARAKAT DAERAH PANTAI     Pantai m

MANUSIA DAN LINGKUNGAN

Lingkungan amat penting bagi kehidupan manusia tergantung kepada lingkungan. Manusia membutuhkan lingkungan untuk mencukupi kebutuhan hidupnya. Oleh karena itu, lingkungan memiliki daya  dukungbagi kehidupan. Artinya, lingkungan mempunyai kemampuan untuk mendukung kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Oleh karena itu, manusia harus senantiasa berbuat baik kepada lingkungan. Manusia harus dapat berpikir dan berperilaku secara tepat, bijak, dan bertanggung jawab. Hidup yang selaras dengan alam dapat dimulai dari diri sendiri. Kita harus membiasakan pola hidup bersih dan sehat seperti selalu membuang sampah pada tempatnya, rajin berolahraga, dan selalu memeriksa keadaan mesin lendaraan agar tidak menghasilkan banyak asap kotor. Selain itu, kita harus meningkatkan kreatifitas dengan mendaur ulang barang-barang sudah tidak terpakai agar tidak mencemari lingkungan. Sudahkah kalian berbuat demikian? Jika sudah, kembangkan dan tingkatkanlah terus. Namun jika belum, mulailah

KEWAJIBAN DAN HAK TERHADAP SUMBER ENERGI

Image
Sumber-sumber energi yang ada di Indonesia yang menyangkut kepentingan orang banyak dikelola oleh negara dan dipergunakan oleh untuk sebesar-besarnya kemakmuran atau kesejahteraan masyarakat. Contohnya minyak bumi, batu bara, gas, dan air. Setiap warga negara juga memiliki kewajiban untuk memanfaatkanya dengan bijak dan hemat. Berikut hak dan kewajiban setiap warga negara terhadap sumber energi dan pemanfaatanya. 1. KEWAJIBAN TERHADAP SUMBER ENERGI     Setiap orang memiliki tanggung jawab dan kewajiban yang besar terhadap lingkungan, dan sumber energi.     Setiap aktifitas manusia memiliki pengaruh yang besar terhadap lingkungan. Manusia dan lingkungan.     memiliki hubungan yang sangat erat satu sama lain. Artinya, apa yang dilakukan manusia akan  berpengaruh terhadap alam.     Oleh karena besarnya pengaruh manusia terhadap alam, maka manusia berkewajiban menjaga alam  dengan baik .      Berikut kewajiban manusia dalam menggunakan sumber energi dalam kehid

CONTOH SUMBER DAYA ALAM DI INDONESIA

Image
 ILMU DAN PENGETAHUAN   Contoh Sumber Daya Alam Di Indonesia- ILMU DAN PENGETAHUAN Indonesia adalah bangsa yang memiliki banyak sumber energi. Sumber energi mulai minyak dan gas bumi ( MIGAS ) sampai yang bukan minyak dan gas bumi ( NONMIGAS ). Sumber-sumber energi tersebut tersebar di seluruh pulau-pulau yang ada di Indonesia. Kesemuanya harus digunakan dengan bijak demi kesejahteraan penduduknya. A.SUMBER ENERGI YANG TIDAK DAPAT DIPERBAHARUI Sumber energi yang tidak dapat diperbaharui merupakan sumber-sumber energi yang akan habis. Sumber energi tersebut juga tidak dapat diperbaharui lagi. Pada umumnya, minyak dan gas merupakan sumber energi yang tidak dapat diperbaharui. contoh lain adalah batu bara, gas alam dan hasil tambang lainya. Minyak bumi dan batu bara merupakan sumber energi yang berasal dari tumbuhan dan makhluk hidup yang terpendam selama jutaan tahun. Minyak bumi dan batu bara akan habis jika digunakan secara terus menerus. Dibutuhkan waktu berj

5 TEMPAT WISATA TERINDAH MENURUT WISATAWAN

Image
ILMU DAN PENGETAHUAN 5 TEMPAT WISATA TERINDAH MENURUT WISATAWAN 1. DANAU TOBA (SUMATERA UTARA)      5 Tempat Wisata Terindah Menurut Wisatawan - Ilmu Dan Pengetahuan DANAU Toba yang terletak di sumut (SUMATERA UTARA) sangat populer di dunia internasional. Dan  dapat disebut danau vulkanik. Dan ditambah lagi tradisi masyarakat setempat yang unik. di danau anda bisa melihat keindahan bawah laut. Di bawah laut anda dapat melihat berbagai hewan laut yang sangat indah 2. PULAU BALI (BALI) Pulau Bali juga terkenal di dunia. Di Bali anda dapat melihat berbagai keindahan alamnya,dan berbagai tarian adat, makanan adat, dan upacara adat, dan lain sebagainya. Salah satu makanan khas Bali adalah ayam betutu. Ayam betutu adalah makanan yang juga sangat populer. Ayam betutu merupakan ayam yang dikasih sedikit kuah. 3. GUNUNG BROMO (JAWA TIMUR) Gunung Bromo juga termasuk wisata Indonesia yang populer di dunia. Di gunung Bromo juga ditinggali sebuah suku yang bernama suku